SELAMAT DATANG
About Us
Kresna UPY merupakan singkatan dari Kreativitas Nasional Mahasiswa UPY. Tim ini dibentuk untuk membantu mahasiswa dalam mencari informasi mengenai kegiatan kreativitas nasional mahasiswa yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (KEMENRISTEK DIKTI) Republik Indonesia. Diharapkan dengan kegiatan-kegiatan tersebut para mahasiswa dapat berkompetisi secara sehat dan juga dapat menjadikan mahasiswa menjadi mahasiswa yang lebih produktif, serta ilmu yang didapatkan dapat memberi manfaat untuk ke depannya.
Universitas PGRI Yogyakarta juga turut berpartisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (KEMENRISTEK DIKTI) Republik Indonesia. Pada tim Kresna UPY ini kegiatan yang diikuti yaitu PKM, KBMI, dan PHP2D. Dengan dibentuknya Tim Kresna UPY ini diharapkan dapat memumdahkan mahasiswa yang memiliki bakat dan minat untuk menyalurkannya dalam kegiatan-kegiatan tersebut.